Kritik artikel riset

image_print

Bagi peneliti ilmiah, kemampuan analitik amat diperlukan untuk menulis, mengkritik memperbaiki dan mempertahankan proposal riset maupun artikel, serta mereview hasil penelitian ilmuwan lain. Berpikir kritis dan menulis bagi riset ilmiah adalah kegiatan yang integral, bukan peripheral.

Semoga daftar periksa ini bermanfaat untuk mengkritisi naskah ilmiah

Kuyper, Barbara J. “Bringing up scientists in the art of critiquing research.” BioScience 41, no. 4 (1991): 248-250.

You may also like...

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *