Dosen Perbanas Blog

MENYIAPKAN TANGGA  MERAIH SUKSES 0

MENYIAPKAN TANGGA MERAIH SUKSES

MC. Oetami Prasadjaningsih* Dosen FEB  ABFII Perbanas Jakarta, Psikolog interest Psikologi Positif.     Setiap orang selalu memimpikan hidup sukses. Ketika seseorang ditanyakan kepadanya perihal  suskes itu seperti apa? Beragam respon pasti keluar: kelak...

LOGICAL FRAME APPROACH ( L F A ) 0

LOGICAL FRAME APPROACH ( L F A )

Log Frame Approach  adalah suatu pendekatan perencanaan program / proyek yang disusun secara logis dengan menggunakan indicator yang jelas.  LFA pertama kali dikembangkan oleh Konsep Praktis Didirikan pada tahun 1969 untuk Badan Amerika Serikat...

1

Information economics

Information economics atau Ekonomika Informasi adalah cabang dari Ekonomi Mikro yang mempelajari bagaimana informasi dan sistem informasi mempengaruhi ekonomi dan keputusan ekonomi. Informasi memiliki kharakteristik khusus: sangat mudah untuk menciptakan tetapi sulit untuk percaya. Sangat...

KNOW YOUR CUSTOMER (KYC) 6

KNOW YOUR CUSTOMER (KYC)

Pengertian Know Your Customer Know Your Customer Principles (KYCP) adalah prinsip yang diterapkan bank untuk mengetahui identitas nasabah, memantau kegiatan transaksi nasabah termasuk pelaporan transaksi yang mencurigakan dan sudah menjadi kewajiban bank untuk menerapkannya....

1

FRAMEWORK DAN METODOLOGI PELAKSANAAN PROYEK SISTEM INFORMASI

Project Management Framework merupakan pengaplikasian dari knowledge, skills, tools, dan technique pada aktivitas suatu proyek untuk mencapai kebutuhan/harapan dari seluruh stakeholder yang terlibat dalam proyek SI Urutan dalam project management framework adalah stakeholders needs...

Tips Baterai HP Android Tahan Lama 0

Tips Baterai HP Android Tahan Lama

Mungkin hampir semua pemakai handphone mempunyai persoalan yang sama yaitu borosnya baterai alias cepat habisnya baterai. Banyak faktor yang membuat Baterai HP Android tidak tahan lama. Bisa karena intensitas penggunaan aplikasi yang banyak, atau...

Image Compression 1

Image Compression

Seringkali kita mendengar bahkan menggunakan istilah GIF, BMP, TIFF,  JPEG, MPEG namun belum mengerti perbedaannya, berikut ini sedikit penjelasannya. Image compression atau yang disebut juga kompresi citra adalah proses untuk meminimalisasi jumlah bit yang...