Author: Erna Wahyuningsih

image_print
BISNIS PONZI  SEMAKIN MARAK 0

BISNIS PONZI SEMAKIN MARAK

Nama “ponzi” diambil dari penggagas tipuan ini yaitu Carlo Pietro Giovanni Guglielmo Tebaldo Ponzi asal Italia yang hidup tahun 1882 –1949. Ia kemudian pindah ke Amerika dan dikenal sebagai Charles Ponzi. Dimasa itu, Ponzi...

KESALAHAN FATAL BERWIRAUSAHA 0

KESALAHAN FATAL BERWIRAUSAHA

Menjawab permasalahan yang sering dihadapi oleh pebisnis baru dalam usaha yang dirintisnya tidak semudah yang dibayangkan bahwa keberhasilan selalu didepan mata. Sebaiknya kita bicara kemungkinan buruknya terlebih dahulu agar kita siap apabila terjadi suatu...

ALTERNATIF MEDIA UNTUK MENDONGKRAK PEMASARAN 0

ALTERNATIF MEDIA UNTUK MENDONGKRAK PEMASARAN

Media iklan menjadi salah satu elemen yang penting dalam melakukan pemasaran produk berupa barang maupun jasa. Sebagai salah satu bagian dari bauran promosi (promotion mix), media iklan juga memilki peranan yang cukup besar sebagaimana halnya bentuk promosi lain...

BOSAN MENJADI PEGAWAI? 0

BOSAN MENJADI PEGAWAI?

Kata-kata bosan kalau dipelihara terus menerus akan membahayakan hidup sendiri, berarti ada suatu beban paksaan.Jika  sekarang membenci pekerjaan  , yang pasti akan terkena virus  menjadi seorang pemalas, loyo, tidak punya tujuan, segala sesuatu dikerjakan...

KELAYAKAN USAHA 0

KELAYAKAN USAHA

Suatu kegiatan  yang mempelajari secara mendalam  tentang suatu kegiatan , usaha atau bisnis yang akan dijalankan , dalam rangka menentukan  layak atau tidak usaha tersebut dijalankan. (Kasmir:261 kewirausahaan). Mempelajari secara mendalam berarti  meneliti secara...

YANG PERTAMA MENERAPKAN on -LINE BANKING 0

YANG PERTAMA MENERAPKAN on -LINE BANKING

  Di jajaran perbankan nasional, pada tahun 1987  menjadi pionir yaitu dalam jasa ATM. “Perkembangan ATM (Automated Teller Machine), yang diberi nama “Niaga Cash”, sangat menggembirakan. Dengan kemampuan sistem komputer on line, nasabah dapat...

PASUTRI sebagai ENTREPRENEURSHIP 0

PASUTRI sebagai ENTREPRENEURSHIP

Pasangan suami istri adalah mengemban amanah dalam keluarga, tugas suami memenuhi kebutuhan nafkah tidak selalu didominasi oleh yang namanya suami saja sekarang sudah bergeser bahwa peran istri untuk mendukung usaha suami sangatlah penting. Katanya...

KATAKAN DENGAN BUNGA 1

KATAKAN DENGAN BUNGA

Bunga, siapa yang tak kenal  dan yang tak kan tertarik pada Bunga… apalagi bunga Bank. Bunga yang akan disampaikan disini adalah Bunga sebagai ungkapan dalam momen apapun yang suka maupun yang duka. Sesuai dengan...

MENGAPA ORANG SUKA PRODUK IMITASI 0

MENGAPA ORANG SUKA PRODUK IMITASI

Kebutuhan masyarakat Indonesia saat ini akan tata busana atau fashion sangatlah tinggi. Barang-barang mahal dan bermerek terkenal saat ini menjadi suatu keharusan untuk menambah penampilan secara individu yang menjadikan pencitraan diri dalam pergaulan di...